Soto daging berkuah bening dan gurih ini cocok dinikmati saat udara dingin. Dagingnya lembut gurih dengan taburan seledri dan bawang goreng yang renyah sedap.
108