Railing tangga atau biasa disebut pegangan tangga atau pagar tangga, berfungsi untuk mencegah Anda terjatuh pada saat naik atau menuruni tangga. Selain untuk menjaga agar penghuni rumah aman dan nyaman, pemasangan pegangan tangga pada sisi tangga dapat menghadirkan kesan dan gaya tersendiri pada sebuah ruang. Apapun dekorasi ruang rumah Anda, kontemporer, tradisional, modern atau minimalis, … 10 Model Desain Railing Tangga Klasik Read More »