Media sosial dihebohkan dengan foto bintang drama Korea, Kim Seon Ho, mengenakan seragam PNS. Foto itu tentu cuma hasil editan.